10 Buku Tematik dan Consolidated Report Health Sector Review
Kementrian PPN/Bappenas menyediakan 10 buku tematik dan consolidated report health sector review yang di - update per 29 Juni 2020. Sejumlah buku memaparkan kondisi terkini, tantangan yang dihadapi, rekomendasi kebijakan dan target ke depan pembangunan Indonesia. Hasil dari kajian ini telah menjadi masukan dalam penyusunan target, arah kebijakan, strategi dan prioritas pembangunan kesehatan dalam RPJMN 2020 - 2024.
10 diantaranya merupakan buku health system review, kemudian disusul policy brief trans demografi dan epidemiologi, policy brief fungsi kesehatan masyarakat dan health security, policy brief pembangunan gizi, policy brief akselerasi pemenuhan SDM kesehatan dan lainnya. Untuk membaca E-book tersebut dapat diakses pada link berikut