Modul 4 Memahami Metode Penelitian dengan Pendekatan Kualitatif

  PENGANTAR

Melaksanakan penelitian kebijakan membutuhkan metode untuk mendukung keberhasilan pengumpulan dan analisis atau penyajian data. Metode penelitian kebijakan umumnya sama sebagaimana penelitian dasar yaitu kualitatif dan kuantitatif Namun, pada pertemuan pelatihan modul 4 akan memberikan pemahaman metode penelitian dengan pendekatan kualitatif. Untuk peneliti menggunakan kualitatif dalam penelitian kebijakan membutuhkan beberapa hal yang perlu dipahami, yaitu: jenis pendekatan kualitatif, pengumpulan data, penyajian data atau analisis data dan validitas data.

Pelatihan penelitian kebijakan dengan kualitatif bukan merupakan metode mutlak. Peneliti juga dapat menggunakan metode kuantitatif disesuaikan dengan masalah atau isu kebijakan yang dipilih. Selain itu, metode juga dapat dipilih sesuai dengan kemampuan dan sumber daya peneliti.

 

  TUJUAN

  1. Untuk memberikan pemahaman tentang metode penelitian kebijakan dengan pendekatan kualitatif; dan
  2. Membantu peserta untuk memilih dan menggunakan kualitatif dalam penelitian kebijakan.

  MATERI

Materi presentasi    video